Selasa, Februari 11, 2025

Tak Berada di Rumah Saat Kebakaran, Sabaruddin Sedih Tidak Ada Barang-Barang yang Bisa Diselamatkan

- Advertisement -

BANNIQ.Id. Mamuju. Pagi-pagi buta Hari Sabtu 1 Februari 2025, Warga Perumahan BTN Maspol Dikejutkan oleh Kepulan Asap yang membubung ke angkasa, ternaya Sijago Merah melalap 7 Rumah di Kompeks Perumahan padat Penduduk tersebut.

Salah satu Korban Kebakaran Sabaruddin yang berprofesi sebagai wartawan menyampaikan kesedihannya karena saat Rumahnya dialap si jago merah dirinya tidak berada di Rumah.

” Saya tidak berada di rumah saat kebakaran, karena saya ada di kebun di kampung di Majene nanti ibu yang telfon baru saya tahu, makanya tidak ada barang-barang yang bisa kita selamatkan termasuk kursi yang baru-baru saya beli ludes terbakar, kecuali berkas dokumen ijasah dan surat berharga lain berhasil diselamatkan istri saya,” pungkasnya./***

Baca Juga >>   Seorang Pemuda Tenggelam di Sungai Taosa Tapalang, Mayatnya Ditemukan Setelah Pencarian Selama 30 Menit
BERITA TERKAIT

1 KOMENTAR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Berita Populer

Komentar Pembaca

error: